Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Guwahati Masters 2023 - Penakluk Ginting-Momota Jadi Korban Sensasi Trio Tunggal Putra Muda, Rayhan/Marcus Jaga Marwah

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Kamis, 7 Desember 2023 | 22:33 WIB
Aksi pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Alvi Wijaya Chairullah, saat berlaga pada babak 32 besar Indonesia International Series 2022 di Gor Amongrogo, Yogyakarta, Rabu, 21 September 2022
PBSI
Aksi pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Alvi Wijaya Chairullah, saat berlaga pada babak 32 besar Indonesia International Series 2022 di Gor Amongrogo, Yogyakarta, Rabu, 21 September 2022

Trio tunggal putra muda yaitu Alwi Farhan, Yohanes Saut Marcellyno, dan Alvi Wijaya Chairullah kompak melanjutkan langkah mereka ke perempat final.

Sensasi pun kembali dibuat oleh mereka setelah menggagalkan terciptanya final ideal sejak babak 32 besar.

Sebelumnya, Yohanes mengalahkan unggulan pertama yaitu Kantaphon Wangcharoen (Thailand) sedangkan Alwi menyingkirkan unggulan kedua yaitu Chia Hao Lee (Taiwan).

Di babak 16 besar gantian Alvi Wijaya Chairullah yang unjuk gigi dengan mengalahkan pemain veteran dari tuan rumah, Sameer Verma.

Verma punya pengalaman panjang di level elite dengan torehan 3 gelar dari BWF World Tour dan 1 gelar dari BWF Grand Prix.

Salah satunya adalah Swiss Open 2018. Trofi diraih Verma dengan mengalahkan pemain sekaliber Jan O Jorgensen dan mantan raja bulu tangkis, Kento Momota.

Tahun lalu pun Verma masih bisa bersaing dengan menyingkirkan jawara lainnya yakni Anthony Sinisuka Ginting di French Open 2022. Apes, masalah cedera kembali mengganggunya.

Meski begitu, mengalahkan Verma tetap saja bukan perkara mudah.

Alvi harus berjuang 1 jam 23 menit untuk mengalahkan Verma dengan dua kali adu setting di gim pertama dan gim ketiga.

Perjuangan Alvi tidak sia-sia. Untuk pertama kalinya pemain berusia 21 tahun itu mencapai babak delapan besar di turnamen BWF Tour Super 100.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : BWFBadminton.com, PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

Ketum PSSI Erick Thohir Akui Langsung Dihubungi Thom Haye Usai Sampaikan Mundur Pasca Laga Timnas Indonesia Vs Jepang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136