Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fabio Quartararo Sebut Mentalitas Yamaha Sudah Berubah, Mau Adopsi Cara Kerja Barat

By Nestri Y - Minggu, 10 Desember 2023 | 14:15 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, finis ketiga pada balapan MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat, 15 Oktober 2023,
YAMAHA MOTOR SRL
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, finis ketiga pada balapan MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat, 15 Oktober 2023,

Mengikuti perkembangan bukan berarti kalah, yang ada justru menyesuaikan diri dengan kemajuan teknologi sesuai dengan porsinya adalah hal tepat yang harus dilakukan mereka sekarang.

Apalagi di tengah gempuran kebangkitan Ducati, Aprilia dan KTM.

"Yamaha telah mengubah mentalitas mereka, mereka sekarang bekerja lebih seperti orang Eropa," ujar Quartararo dikutip BolaSport.com dari Paddock GP.

"Kami ingin semuanya berjalan lebih cepat."

"Yang penting adalah bagaimana kami dapat meningkatkan motor antara bulan Februari dan Juli."

"Beberapa inovasi harus datang dengan sangat cepat, itulah kuncinya. Kemudian kami akan memahami bagaimana kinerja (hasil) mereka sesungguhnya nanti," tandasnya.

Quartararo juga tetap mengingatkan Yamaha untuk segera menutupi kekurangan utama yang paling terlihat, yakni masalah power.

Hal tersebut yang harus diperbaiki demi tidak terlalu jauh tertinggal dengan kompetitor.

"Pokoknya bagi saya yang penting adalah bisa menutup jarak kelemahan itu, karena terlalu jauh sekali," kata Quartararo.

"Mari berharap bahwa tiga hari tambahan pada tes MotoGP di Malaysia nanti akan membantu kami bisa lebih dekat saat di Qatar (seri perdana)," pungkas dia.

Baca Juga: Valentino Rossi Punya Firasat Buruk, Ada Penyesalan Saat Adik Gantikan Marc Marquez di Repsol Honda?

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Paddock-GP.com
REKOMENDASI HARI INI

Meski Hanya 40 Menit, Kevin Diks Bangga Debut bersama Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X