Juru taktik asal Jerman tersebut memang masih menuntut kinerja yang lebih baik dari para anak asuhannya.
Akan tetapi, raihan tiga poin kali ini sudah bisa dianggap aman oleh sang pelatih.
Tugasnya kini tinggal memperbaiki permainan tim agar bisa unggul sedari awal laga.
Keberhasilan untuk membalikkan keadaan memang sebuah prestasi yang cukup membanggakan.
Namun, Juergen Klopp juga mendorong anak asuhannya agar tidak menyulitkan diri sendiri.
Keunggulan sejak awal laga menandakan taktik Klopp sudah berjalan baik dan minim perbaikan.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bonifasius Anggit Putra Pratama |
Sumber | : | ESPN.com |
Komentar