Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Injak Usia ke-46, Sinergi dengan Borneo FC Diharapkan Mampu Lahirkan Bakat Level Dunia

By Abdul Rohman - Rabu, 13 Desember 2023 | 23:00 WIB
Pelatih Kepala Borneo FC, Pieter Huistra turun tangan memberikan materi pelatihan sepak bola kepada murid-murid dari 15 SSB Bontang pada coaching clinic Pupuk Kaltim Football Day di Bontang (10/12)
ISTIMEWA
Pelatih Kepala Borneo FC, Pieter Huistra turun tangan memberikan materi pelatihan sepak bola kepada murid-murid dari 15 SSB Bontang pada coaching clinic Pupuk Kaltim Football Day di Bontang (10/12)

"Semoga dengan kegiatan ini, mimpi Pupuk Kaltim untuk melahirkan talenta sepak bola baru dari Bontang dan Kalimantan Timur bisa terwujud."

"Seperti halnya cita-cita Pupuk Kaltim untuk bisa mendunia lewat pupuk dan petrokimia, semoga prestasi sepak bola Bontang, Kalimantan Timur dan Indonesia pun bisa turut dikenal dunia," tutupnya

Gelaran Pupuk Kaltim Football Day ini berpusat di Stadion Mulawarman yang satu kawasan dengan komplek Pupuk Kaltim.

Dimulai dengan aktivitas Coaching Clinic yang mengumpulkan 15 Sekolah Sepak Bola (SSB) di Bontang dengan total peserta mencapai 100 anak mendapatkan pengalaman berharga lewat suntikan ilmu baik teori maupun praktik dari tim pelatih Borneo FC secara langsung.

Selain itu, Pupuk Kaltim juga turut menyalurkan bantuan perangkat olahraga dan dana pembinaan untuk masing-masing SSB senilai Rp 5 juta.

Pada kegiatan Pupuk Kaltim Football Day ini tersaji laga big match yang mempertemukan para legenda PKT Bontang melawan Borneo FC.

Di masa kejayaannya di era 80-an, PKT Bontang pernah bersinar di kancah sepak bola nasional.

Baca Juga: Klasemen Liga Voli Korea - Amukan Mega-Gia Tembus 39 Poin, Antarkan Red Sparks Kembali ke Zona Play-off

Pertama kali berlaga di Galatama, kiprah PKT Bontang tercatat pernah beberapa kali tampil di Piala Winners Asia.

Sementara Di Liga Bank Mandiri musim 1999/2000, PKT Bontang jadi runner-up
kompetisi.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

RESMI - Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia yang Dipanggil untuk Persiapan ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X