Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fakta 'Satu-satunya' dari Kiprah Wakil Spanyol di Fase Grup Liga Champions

By BolaSport - Jumat, 15 Desember 2023 | 07:00 WIB
Penyerang Real Madrid, Joselu, berhasil membuat dua gol ke gawang Union Berlin pada laga pamungkas Grup C Liga Champions 2023-2024
ODD ANDERSEN
Penyerang Real Madrid, Joselu, berhasil membuat dua gol ke gawang Union Berlin pada laga pamungkas Grup C Liga Champions 2023-2024

Di antara empat tim di atas, Real Madrid menjadi satu-satunya yang mencatat hasil sempurna di babak penyisihan grup.

Tergabung di Grup C bersama Napoli, SC Braga, dan Union Berlin, tim besutan Carlo Ancelloti ini memang tampil perkasa dengan selalu menang di setiap pertandingan yang mereka lakoni di babak penyisihan grup.

Sementara itu Barcelona, rival abadi Real Madrid di kompetisi domestik, menjadi satu-satunya wakil Liga Spanyol yang lolos ke babak gugur dengan status pernah menderita kekalahan di babak grup.

Dari enam pertandingan yang dijalani di Grup H, mantan klub Lionel Messi ini mengalami dua kali kekalahan masing-masing saat bertandang ke markas Shakthar Donetsk dan Royal Antwerp.

Catatan tersebut tentu berbeda dari tiga klub LaLiga lainnya.

Selain Real Madrid yang selalu meraih kemenangan pada 6 matchday di Grup C, tim asal ibu kota Spanyol lainnya yakni Atletico Madrid mencatat empat kemenangan dan dua hasil imbang untuk menyegel predikat juara Grup E

Sementara itu, tak satu pun penghuni Grup D yang mampu mengalahkan Real Sociedad, termasuk Inter Milan yang merupakan favorit di kelompok tersebut.

Real Sociedad mengunci gelar juara grup dengan 12 poin, yang didapatkan dari tiga kemenangan dan tiga hasil seri.

Namun demikian, Real Sociedad juga menjadi satu-satunya wakil LaLiga yang lolos ke babak 16 besar dengan koleksi jumlah gol tidak menyentuh 2 digit.

Total hanya 7 gol yang dicetak para penghuni Reale Arena dari 6 pertandingan yang mereka jalani.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Tinjau Pra Popnas Zona II dan III 2024, Wamenpora Taufik Hidayat Kenang Lagi Saat Jadi Atlet Pelajar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X