Persis Solo tengah mengalami tren buruk, terutama saat mereka kalah 1-2 dari Dewa United.
Ini jadi laga pertama Sho Yamamoto tampil di depan suporter tim barunya, Persis Solo.
![Pemain Persebaya Surabaya, Sho Yamamoto yang mendapatkan pengawalan ketat dari Kapten Persis Solo, Eky Taufik pada laga perdana Liga 1 2023/2024 di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (1/7/2023)](https://cdn.grid.id/crop/0x0:0x0/700x0/photo/2023/07/04/hehe0207_2jpg-20230704064259.jpg)
Pemain Persebaya Surabaya, Sho Yamamoto yang mendapatkan pengawalan ketat dari Kapten Persis Solo, Eky Taufik pada laga perdana Liga 1 2023/2024 di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (1/7/2023)
"Sebenarnya saya ingin menang di kandang ya," ujarnya.
"Kami telah memberikan 100 persen tetapi kami tak bisa menang hari ini."
"Jadi kami memang perlu bekerja keras lagi," tambahnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |