Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Coppa Italia - Kiper Berdarah Indonesia Sempat Gabut, Dibobol 2 Kali di Perpanjangan Waktu, Inter Milan Tersingkir

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Kamis, 21 Desember 2023 | 05:44 WIB
Diwarnai kegabutan yang sempat dialami Emil Audero, kiper berdarah Indonesia tersebut harus kebobolan dua gol di babak perpanjangan waktu yang membuat Inter Milan tersingkir dari Coppa Italia 2023-2024.
TWITTER.COM/VIBESFOOT
Diwarnai kegabutan yang sempat dialami Emil Audero, kiper berdarah Indonesia tersebut harus kebobolan dua gol di babak perpanjangan waktu yang membuat Inter Milan tersingkir dari Coppa Italia 2023-2024.

Inter Milan menurunkan sebagian besar pemain lapis keduanya saat menjamu Bologna.

Hanya menyisakan Lautaro Martinez, Francesco Acerbi, dan Alessandro Bastoni yang tak tergantikan dalam line-up utama.

Selepas peluit babak pertama dibunyikan, Inter Milan langsung bermain menyerang dan mendominasi penguasaan bola.

Laga baru berjalan 8 menit, Inter Milan nyaris membuka angka melalui tendangan keras Davy Klaassen.

Sepakan jarak jauhnya yang memanfaatkan lemparan ke dalam masih bisa ditepis oleh kiper Bologna, Federico Ravaglia.

Dominan sepanjang laga, tuan rumah justru kesulitan membongkar pertahanan lawan.

Bologna sendiri mendapatkan peluang melalui sepakan Giovanni Fabbian pada menit ke-12.

Namun, tendangannya masih terlalu mudah untuk diamankan oleh Emil Audero.

Selepas itu Emil Audero tidak mendapatkan ancaman berarti lantaran Bologna tak mampu menghasilkan peluang sejak menit ke-15.

Inter Milan sempat mendapatkan kans kembali untuk mencetak gol pada menit ke-31 melalui Davide Frattesi.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sofascore.com
REKOMENDASI HARI INI

Termasuk Marselino, Shin Tae-yong Tunggu Restu Klub 4 Pemain Timnas Indonesia untuk Berlaga di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X