Banyak yang menilai hal itu dianggap karena mereka tak mampu bersaing untuk memperkuat timnas negara asalnya.
"Ada pemain grade A yang bermain di salah satu klub terbaik di dunia, dia ingin membela Indonesia."
"Dia mengatakan, saya ingin sekali membela Indonesia," tambahnya.
Baca Juga: PSSI Niat Naturalisasi Thom Haye dan Maarten Paes, Menpora: Baru Informal
Hal tak jauh berbeda juga diungkapkan Arya Sinulingga.
Ia secara tegas menolak dikotomi pemain naturalisasi dan lokal.
"Dikotomi ini harus diselesaikan sekarang, istilah local pride, atau anti-naturalisasi harus dihentikan."
"Naturalisasi hanya proses, tapi sepanjang dia punya darah (Indonesia), maka dia berhak mewakili bangsa kita," kata Arya Sinulingga.
Pandangan berbeda diungkapkan Tommy Welly.
Ia menyoroti sisi lain dari gencarnya PSSI melakukan naturalisasi pemain keturunan.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar