Mereka adalah Alexis Messidoro, Matias Mier, Hugo Gomes dan Taisei Marukawa.
Selain itu, Stefano Lilipaly juga menempati peringkat teratas dalam hal top chances created.
Untuk lebih jelasnya, berikut daftarnya:
David da Silva (Persib) - 14 gol
Gustavo Almeida (Persija) - 14 gol
Junior Brandao (Bhayangkara FC) - 14 gol
Alex Martins (Dewa United) - 12 gol
Flavio Silva (Persik) - 11 gol
Baca Juga: Erick Thohir Ingin Jadikan Indonesia Tuan Rumah Piala Dunia Klub?
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | instagram/@liga1match |
Komentar