Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga Voli Korea - Kejaran Megawati Dkk Tak Mempan, Tim Legendaris Korea Punya Perhitungan Jitu

By Agung Kurniawan - Selasa, 26 Desember 2023 | 09:15 WIB
Para pemain GS Caltex Seoul KIXX berselebrasi saat melawan Daejeon JungKwanJang Red Sparks dalam lanjutan Liga Voli Korea 2023-2024
KOVO.CO.KR
Para pemain GS Caltex Seoul KIXX berselebrasi saat melawan Daejeon JungKwanJang Red Sparks dalam lanjutan Liga Voli Korea 2023-2024

GS Caltex sebelumnya juga menumbangkan Daejeon JungKwanJang Red Sparks, tim yang diperkuat pevoli Indonesia Megawati Hangestri Pertiwi.

Sebagai pelatih, Cha Sang-hyun, merasa senang dengan pencapaian anak didiknya hingga paruh pertama musim kompetisi.

Pria berusia 49 tahun tersebut menilai hal ini bisa didapat setelah timnya memiliki perhitungan yang matang.

Dengan perhitungan jitu inilah, GS Caltex berhasil mempertahankan posisi mereka di peringkat tiga besar.

Mereka bahkan sebelumnya sempat berpotensi disalip oleh dua tim sekaligus yakni Hwaseong IBK Altos dan Red Sparks.

Akan tetapi, hal tersebut pada akhirnya tidak terjadi tatkala para pemain kembali menemukan sentuhan terbaiknya lagi.

"Saat kami mengadakan pertemuan dengan para pemain setelah putaran kedua, kami menghitung dan mempersiapkan diri," ucap Cha

"Jika kami meraih tiga poin kami tidak akan tertinggal terlalu jauh dalam pertarungan peringkat."

"Kami memenangkan 12 poin di putaran ketiga, kami hanya memiliki sedikit ruang untuk bernafas," imbuhnya, dilansir dari The Spike.

Menatap putaran keempat, Cha berharap para pemainnya bisa terus tampil solid untuk mendulang tiga poin lainnya.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : thespike.co.kr
REKOMENDASI HARI INI

Pemain Vietnam soal Naturalisasi Timnas Indonesia, Dulu Mengejek Sekarang Memuji

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X