"Saya berharap bahu saya oke.
"Saat ini saya menjalani latihan perdana, dan sempurna, jadi saya senang bisa berada di sini," ujarnya.
Jordi Amat langsung mengikuti banyak materi latihan yang diberikan.
"Hari ini kami latihan banyak sekali, seperti passing drill, positioning, one sided game, dan lainya.
"Latihan sangat kompetitif.
Baca Juga: 5 Pemain Liga 2 Kena Sanksi Larangan Bermain akibat Memukul, Menanduk Lawan, hingga Bertindak Kasar
"Tim bekerja baik, di lapangan dan gym, jadi semua disini bekerja keras," ujarnya.
Terakhir, ia mengaku siap menjalani Piala Asia 2023 yang sudah di depan mata.
"Saya siap menjalani Piala Asia tahun depan, saya menantikannya pergi ka Qatar, itu akan menjadi turnamen yang hebat, kita semua menantikannya, tapi sebelumnya kami harus mempersiapkan diri, di sini di Antalya, Turki.
"Senang berada di sini," ujarnya.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | PSSI.org |
Komentar