Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Standar Tinggi Shin Tae-yong Untuk Tembus Timnas Indonesia - Bisa Lari 13 Kilometer dan VO2Max Minimal 60

By Sasongko Dwi Saputro - Jumat, 5 Januari 2024 | 11:30 WIB
Shin Tae-yong saat memimpin latihan timnas Indonesia.
PSSI
Shin Tae-yong saat memimpin latihan timnas Indonesia.

"Tetapi setelah menggali-gali setiap ada TC, dia selalu berbicara bahwa sepak bola itu pemain harus bisa beraktivitas fisik selama 2 x 45 menit dan bisa menempuh jarak 11-13 kilometer," lanjutnya.

Untuk bisa memenuhi standar tersebut, minimal para pemain wajib memiliki angka VO2Max sebesar 60.

Sofie mengaku sudah banyak pemain Indonesia yang memiliki kapasitas VO2Max diatas 60.

Sementara untuk pemilik VO2Max di Timnas Indonesia saat ini, dirinya menyebut nama Asnawi Mangkualam.

"(Untuk mencapai standar itu) VO2Max harus 60 ke atas," ujar Sofie.

"(Pemain Indonesia) sudah banyak (yang memenuhi standar itu)."

"Pemilik VO2Max tertinggi itu Asnawi (Mangkualam)," lanjutnya.

Baca Juga: Skuad Mewah Timnas Indonesia di Piala Asia 2023 - Diisi 11 Pemain Abroad, 7 Tampil di Eropa

Shin Tae-yong pun juga tak segan-segan memantau perkembangan fisik para pemain tiap pekan berkat pantauan rutin di setiap pertandingan Liga 1.

Para pemain pun dituntut untuk bisa memenuhi standar kebugaran tertentu selama bermain di Liga 1, minimal bisa empat kali bermain secara beruntun.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Youtube
REKOMENDASI HARI INI

Ikut Terjun Buru Anak Asuh Xabi Alonso, Barcelona Ciptakan El Clasico di Luar Lapangan dengan Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X