Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berpeluang Bersua Korea Selatan di Babak 16 Besar Piala Asia, Shin Tae-yong: Fokus Laga Selanjutnya Saja

By Sasongko Dwi Saputro - Senin, 8 Januari 2024 | 07:45 WIB
Shin Tae-yong saat memimpin latihan timnas Indonesia.
PSSI
Shin Tae-yong saat memimpin latihan timnas Indonesia.

Sementara itu, Timnas Korea Selatan sukses finis sebagai juara Grup E.

Jika pertemuan tersebut terjadi, laga ini menjadi duel yang emosional bagi Shin Tae-yong.

Pelatih 53 tahun tersebut pernah menjadi juru taktik Timnas Korea Selatan senior pada periode 2017-2018.

Shin Tae-yong pernah memimpin Taeguk Warriors pada ajang Piala Dunia 2018.

Shin Tae-yong mengaku terbuka dengan semua kemungkinan tersebut, termasuk berjumpa Korea Selatan di babak 16 besar.

"Berdasarkan komposisi grup, kita mungkin akan bertemu Korea di babak 16 besar atau tidak," ujar Shin Tae-yong dilansir BolaSport.com dari Sport Chosun.

"Kita bisa bertemu jika kami berada di posisi ke-2 grup."

Baca Juga: Respons Exco PSSI saat Disinggung Maarten Paes Bagikan Momen Tengah di Pesawat yang Disinyalir untuk Urus Naturalisasi

"Mungkin akan sulit untuk bertemu jika kami lolos sebagai peringkat 3 grup," lanjutnya.

Meski begitu, Shin Tae-yong mengaku belum memikirkan kemungkinan tersebut.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Sport Chosun
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Europa - Roma Cetak Kemenangan Pertama Berkat Gosok Voucher Penalti

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persik
8
14
5
Persib
7
13
6
Persija Jakarta
8
12
7
PSM
7
12
8
Persita
7
11
9
PSBS Biak
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
10
27
2
Real Madrid
10
24
3
Atlético Madrid
10
20
4
Villarreal
10
18
5
Athletic Club
10
17
6
Mallorca
10
17
7
Real Betis
10
15
8
Osasuna
10
15
9
Rayo Vallecano
10
13
10
Celta Vigo
10
13
Klub
D
P
1
Napoli
8
19
2
Inter
8
17
3
Juventus
8
16
4
Milan
8
14
5
Fiorentina
8
13
6
Atalanta
8
13
7
Lazio
8
13
8
Udinese
8
13
9
Torino
8
11
10
Roma
8
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X