Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Malaysia Open 2024 - Penyebab Keunggulan Leo/Daniel pada Gim Pertama Dicuri hingga Tertinggal Jauh

By Delia Mustikasari - Selasa, 9 Januari 2024 | 15:41 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, pada babak pertama Malaysia Open 2024 di Axiata Arena, Bukit Jalil, Kuala Lumpur,  Selasa (9/1/2024).
PP PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, pada babak pertama Malaysia Open 2024 di Axiata Arena, Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Selasa (9/1/2024).

Leo/Daniel berusaha mendekat 7-8, tetapi Astrup/Rasmussen membuka jarak hingga interval 11-8.

Seusai interval, Astrup/Rasmussen menambah keunggulan 14-8.

Baca Juga: Malaysia Open 2024 - Kebiasaan Minus Jonatan Terulang, Kurang Sabar dan Kurang Tenang

Astrup/Rasmussen tidak memberi kesempatan Leo/Daniel menambah angka hingga memimpin jauh hingga match point 20-8.

Leo/Daniel menambah angka 10-20. Tetapi, Astrup/Rasmussen yang unggul jauh menyentuh angka 21 lebih dulu.

"Sebenarnya secara permainan, tidak ada perbedaan dari beberapa pertemuan sebelumnya," ucap Daniel.

"Hanya hari ini kami banyak melakukan kesalahan sendiri. Setelah sempat unggul, kami tersusul. Mereka jadi lebih percaya diri sementara kami balik tertekan," aku Daniel.

"Ini pelajaran buat kami ke depan bagaimana keluar dari situasi seperti ini."

Pada pertemuan terakhir yang terjadi pada China Masters 2023, Leo/Daniel menang melalui rubber game.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Sempat Kaget Lihat Kelakuan Ole Romeny, Calon Striker Timnas Indonesia Tiba-tiba Main Bola di Kampung

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X