Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Babak Belur di 3 Laga Uji Coba, Mampukah Timnas Indonesia Jadi Kuda Hitam Piala Asia 2023?

By Wila Wildayanti - Jumat, 12 Januari 2024 | 06:45 WIB
Timnas Indonesia babak belur dalam tiga kali laga uji coba. Mampukan skuad Garuda jadi Kuda Hitam di Piala Asia 2023.
PSSI
Timnas Indonesia babak belur dalam tiga kali laga uji coba. Mampukan skuad Garuda jadi Kuda Hitam di Piala Asia 2023.

Bahkan target Shin Tae-yong untuk tembus ke babak 16 besar pun sulit diwujudkan.

Apalagi harapan pelatih asal Korea Selatan tersebut yang ingin membawa timnas Indonesia keluar sebagai kuda hitam di Piala Asia 2023 nanti.

Mantan pelatih timnas Korea Selatan di Piala Dunia 2018 itu memang pernah buka-bukaan soal targetnya bersama tim Merah Putih.

Dengan media Korea Selatan, Shin dengan tegas tak ingin anak asyhnya diremehkan.

Walaupun timnas Indonesia bergabung dalam ‘Grup Neraka’ sekalipun di Piala Asia 2023 ini.

Baca Juga: Marahnya Shin Tae-yong Saat Timnas Indonesia Dianggap Remeh

Pelatih berusia 53 tahun itu masih menjaga asa karena ia juga ingin membawa Indonesia lebih berprestasi.

Untuk itu, beberapa waktu lalu ia mengatakan ingin melihat timnas Indonesia tampil sebagai kuda hitam di Piala Asia 2023 ini.

Apalagi saat ini timnas Indonesia juga banyak dihuni pemain-pemain bagus seperti Justin Hubner, Ivar Jenner, Elkan Baggott, dan yang lainnya.

Skuad Garuda dinilai semakin banyak memiliki pemain berkualitas, bahkan Yakob Sayuri, Rizky Ridho, Marselino Ferdinan juga tak perlu diragukan kualitasnya.

Untuk itu, Shin percaya timnas Indonesia bisa menunjukkan permainan terbaiknya dan ia ingin harapannya dapat terwujud.

“Mungkin timnas Indonesia bisa tampil sebagai kuda hitam di Piala Asia ini,” tegas Shin Tae-yong saat dilansir BolaSport.com dari Media Korea Selatan, Best Evelen, Senin (6/11/2023) lalu.

Sementara itu, setelah melawan Irak, timnas Indonesia akan melanjutkan perjuangan dengan menghadapi Vietnam (19/1/2024).

Kemudian pada laga terakhir timnas Indonesia akan melawan Jepang pada 24 Januari 2024.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Tak Gentar dengan Teror Suporter di GBK, Zion Suzuki Tegaskan Jepang Akan Gempur Pertahanan Timnas Indonesia Sejak Awal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X