Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil India Open 2024 - Pantang Menyerah Sebelum 21, Anthony Ginting Sukses Balaskan Dendam Kesumat

By Nestri Y - Rabu, 17 Januari 2024 | 19:08 WIB
Tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting saat berlaga di babak 32 besar Malaysia Open 2024 di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia, Selasa (9/1/2024).
PBSI
Tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting saat berlaga di babak 32 besar Malaysia Open 2024 di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia, Selasa (9/1/2024).

BOLASPORT.COM - Tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting berhasil revans atas wakil Jepang usai menang di babak pertama India Open 2024.

Misi balas dendam Ginting terhadap Kanta Tsuneyama (Jepang) terbayar sudah saat kedua pemain berjumpa pada babak 32 besar India Open 2024.

Berlaga di K.D Jadhav Indoor Hall, New Delhi, India, Rabu (17/1/2024), Ginting sukses memecah defens rapat Tsuneyama sepanjang laga.

Kesalahan sendiri sejatinya masih sering dilakukan Ginting yang membuatnya merugi banyak sepanjang laga hari ini.

Sempat ketat sejak gim pertama, peraih medali perunggu Olimpiade Tokyo 2020 tersebut nyaris saja dibuat gigit jari saat tertinggal di gim kedua dan nyaris kalah.

Namun aksi pantang menyerah ditunjukkan Ginting saat ia mampu bertahan di situasi krusial, membalikkan keadaan dan berakhir jadi pemenang dalam duel tersebut.

Baca Juga: India Open 2024 - Buat Lawan Bermain di Bawah Tekanan, Jonatan Christie Belajar dari Kegagalan di Malaysia

Gim pertama dilalui Ginting dengan penuh kerja keras.

Raihan poin melawan Tsuneyama selalu ketat sejak gim pertama dimulai.

Bahkan margin skor selalu hanya berselisih satu angka dengan 6-6, 8-7, 10-9 sampai Ginting memimpin 11-10.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X