Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kabar Buruk Terpa Jepang Jelang Lawan Timnas Indonesia di Piala Asia 2023

By Metta Rahma Melati - Selasa, 23 Januari 2024 | 11:20 WIB
Jepang Vs Vietnam
AFC
Jepang Vs Vietnam

BOLASPORT.COM - Kabar buruk menghampiri Jepang menjelang laga melawan timnas Indonesia pada matchday ketiga Piala Asia 2023.

Kabar buruk itu ialah terkait pemain mereka Kaoru Mitoma.

Kaoru Mitoma tidak berlatih bersama skuad Jepang pada Senin (22/1/2024).

Ia belum bermain setelah mendapatkan cedera pergelangan kaki saat melawan Crystal Palace pada 21 Desember 2023.

Meski demikian, pelatih timnas Jepang Hajime Moriyasu memasukkan pemain Brighton & Hove Albion FC itu ke dalam skuad.

Mitoma dikabarkan berlatih sendirian di hotel tim, sementara pemain lain berlatih menjelang laga melawan timnas Indonesia.

Baca Juga: Piala Asia 2023 - Daftar 6 Tim yang Sudah Lolos ke Babak 16 Besar, Timnas Indonesia Bisa Lolos Hari Ini jika...

Bek Jepang Ko Itakura pun memberikan tanggapan terkait situasi Mitoma.

"Ini mengkhawatirkan," ujarnya dilansir dari Japan Times.

"Saya harap dia cepat pulih dari cederanya," ujarnya.

Sementara itu, Takefusa Kubo tidak merasa ada masalah dengan absennya Mitoma.

"Mitoma tidak ada di sini saat ini, tapi sepak bola bukanlah permainan yang Anda mainkan sendiri," ujarnya.

Pertandingan Jepang melawan timnas Indonesia bakal digelar di Al Thumama Stadium, Doha, Rabu (24/1/2024) pukul 18.30 WIB.

Pertandingan tersebut menjadi penting untuk Jepang dan timnas Indonesia.

Jepang hanya butuh hasil imbang untuk lolos ke babak 16 besar sebagai runner-up.

Baca Juga: Piala Asia 2023 Justin Hubner Bersinar di Timnas Indonesia, Wolves Soroti Eksperimen Shin Tae-yong

Sementara, timnas Indonesia harus menang jika ingin lolos langsung via runner-up.

Jika hasil imbang, timnas Indonesia harus melihat hasil grup lain untuk lolos sebagai salah satu dari empat tim peringkat ketiga terbaik.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : japantimes.co.jp
REKOMENDASI HARI INI

Kata Sandy Walsh setelah Ranking FIFA Timnas Indonesia Naik Drastis Tinggalkan Malaysia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136