Petaka datang di penghujung babak kedua.
Mantan pemain Dewa United, Junior Eldstal, melakukan pelanggaran keras terhadap penyerang Korea Selatan di dalam kotak penalti Malaysia.
Wasit mengecek VAR untuk melihat potensi pelanggaran tersebut.
Baca Juga: Jadi Last Man Standing di Indonesia Masters 2024, Anthony Ginting: Masa Bodo
Setelah dicek, wasit menunjuk titik putih untuk Korea Selatan.
Tendangan penalti diambil oleh Son Heung Min pada menit ke-90+2.
Pemain Tottenham Hotspur itu sukses menjebol gawang Malaysia, 3-2 untuk Korea Selatan.
Tambahan waktu 12 menit diberikan oleh wasit di babak kedua.
Malaysia tidak tinggal menyerah untuk mengejar gol penyama kedudukan.
Benar saja, Malaysia berhasil mencetak gol ketiganya ke gawang Korea Selatan.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar