Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Australia Vs Timnas Indonesia - Raksasa Berhati Lembut Setinggi 2 Meter Kirim Peringatan untuk Bongkar Pertahanan Garuda

By Bagas Reza Murti - Jumat, 26 Januari 2024 | 11:00 WIB
Harry Souttar (2/kiri) dari Australia dan Cameron Burgess (2/kanan) dijaga oleh bek Bangladesh selama pertandingan sepak bola Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia antara Australia Vs Bangladesh yang dimainkan di Melbourne pada 16 November 2023.
WILLIAM WEST/AFP
Harry Souttar (2/kiri) dari Australia dan Cameron Burgess (2/kanan) dijaga oleh bek Bangladesh selama pertandingan sepak bola Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia antara Australia Vs Bangladesh yang dimainkan di Melbourne pada 16 November 2023.

BOLASPORT.COM - Bek timnas Australia, Harry Souttar mengirimkan peringatan kepada timnas Indonesia jelang bertemu di babak 16 besar Piala Asia 2023.

Sesaat setelah timnas Indonesia memastikan jadi lawan Australia di babak 16 besar Piala Asia 2023, bek The Socceroos Harry Souttar buka suara.

Australia lolos ke fase knock out dengan status juara grup B Piala Asia 2023 tanpa sekalipun mengalami kekalahan.

Laga Australia Vs Indonesia akan dilangsungkan pada Minggu (28/1/2024) pukul 18.30 WIB.

Harry Souttar menganggap Australia mesti menampilkan permainan sempurna di fase gugur Piala Asia 2023.

Baca Juga: Pemain Timnas Indonesia Bongkar Koper Lagi untuk Berlatih, Kata Dua Kapten soal Kelolosan Dramatis ke 16 Besar Piala Asia 2023

"Jujur, kita tahu ini akan akan jadi sepak bola Knockout, jadi tidak ada ruang untuk eror," ujar Souttar dilansir BolaSport.com dari Socceroos.

"Tantangan baru buat kami, kami punya beberapa hari untuk mempersiapkan laga."

"Saya yakin kita akan melihat video (analisis), dan berlatih sehingga kita bersiap," tambahnya.

Bek Leicester City itu memprediksi laga melawan timnas Indonesia bakal tidak mudah.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : socceroos.com.au
REKOMENDASI HARI INI

Mental Petarung Pau Cubarsi, Pengin Tetap Main Usai Terima 10 Jahitan di Wajah dan Minta Barcelona Sediakan Topeng

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X