Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kejuaraan Beregu Asia 2024 - Mengintip Kekuatan Tunggal Putra Malaysia yang Terselip Kejutan

By Nestri Y - Sabtu, 27 Januari 2024 | 12:42 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Zii Jia, pada perempat final China Masters 2023 di provinsi Guangdong, China, 24 November 2023.
STR/AFP
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Zii Jia, pada perempat final China Masters 2023 di provinsi Guangdong, China, 24 November 2023.

"Jun Hao telah menunjukkan apa yang bisa dia tawarkan di ajang beregu," ujar Tey.

"Jadi sekarang kami memberikan kesempatan untuk pemain untuk agar bisa membuktikan diri juga, sehingga kami bisa memilih yang terbaik untuk Piala Thomas."

"Jika Justin tampil bagus, dia pasti akan masuk radar seleksi Piala Thomas."

"Ini adalah seleksi satu kali untuk Kejuaraan Beregu Asia. Pintu tetap terbuka bagi Jun Hao untuk memperebutkan tempat saat Piala Thomas nanti," jelasnya.

Sementara itu dari nomor ganda putra, Malaysia dipastikan tidak akan diperkuat Ong Yew Sin/Teo Ee Yi.

Jadwal pasangan independen itu begitu padat dengan tampil di empat turnamen beruntun. Selain itu, cedera lutut yang dialami Teo Ee Yi belum pulih.

Sebagai gantinya, Malaysia membawa pasangan muda yang sedang naik daun, Choong Jon Jian/Muhammad Haikal.

Ganda putra ketiga mereka, Man Wei Chong/Tee Kai Wun, ditepikan karena penampilan yang inkonsisten.

Hon Jian/Haikal akan menambah kekuatan ganda putra tuan rumah bersama Aaron Chia/Soh Wooi Yik dan Goh Sze Fei/Nur Izzuddin.

Baca Juga: Indonesia Masters 2024 - Pujian Juara Dunia untuk Ginting usai Dibikin Sengsara Bertubi-tubi

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Nst.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Mills Jadi Apparel Resmi Klub Striker Timnas Indonesia Ragnar Oratmangoen Asal Belgia F.C.V. Dender

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X