Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indonesia Masters 2024 - Tantang Leo/Daniel, Runner-up Kejuaraan Dunia Siap Remukkan Harapan Indonesia di Istora

By Agung Kurniawan - Minggu, 28 Januari 2024 | 11:46 WIB
Pasangan ganda putra Denmark, Kim Astrup /Anders Skaarup Rasmussen, tak sabar ingin tampil di final Indonesia Masters 2024
MADS CLAUS RASMUSSEN
Pasangan ganda putra Denmark, Kim Astrup /Anders Skaarup Rasmussen, tak sabar ingin tampil di final Indonesia Masters 2024

BOLASPORT.COM - Pasangan Denmark, Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen merasa yakin dan antusias menatap laga final turnamen Indonesia Masters 2024.

Laga final Indonesia Masters 2024 akan bergulir pada hari ini, Minggu (28/1/2024) di mana tim Garuda memiliki satu wakil tersisa yang bersaing di ganda putra.

Duet Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin dipastikan menggendong harapan terakhir tuan rumah untuk berjaya di turnamen BWF Super 500 ini.

Di pertandingan puncak, pasangan berjuluk The Babies tersebut akan menghadapi Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen untuk menjadi yang terbaik.

Babak final tentu tidak akan mudah dijalani Leo/Daniel mengingat mereka menghadapi pasangan yang meraih gelar runner-up di Kejuaraan Dunia 2023.

Tak hanya itu saja, ganda putra peringkat ke-11 dunia tersebut memiliki rekor head-to-head yang kurang baik melawan Astrup/Rasmussen sejauh ini.

Dari delapan pertandingan yang sudah tercipta, Leo/Daniel baru menang tiga kali atas unggulan kedua Indonesia Masters 2024 tersebut.

Di sisi lain, Astrup/Rasmussen sangat antusias dengan keberhasilan mereka melaju ke babak final turnamen ini.

Tiket laga puncak sendiri didapatkan ganda putra peringkat keempat dunia itu usai tampil apik melawan Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi dari China dua gim langsung.

Baca Juga: Indonesia Masters 2024 - Kans Leo/Daniel Perbaiki Rekor Saat Gendong Indonesia di Final


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Antaranews.com
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136