Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

One Pride MMA ke-76 Resmi Bergulir di Jakarta Mulai Februari

By Putri Annisa Maharani - Rabu, 31 Januari 2024 | 23:58 WIB
Konferensi Pers One Pride MMA yang diselenggarakan di Kuningan, kawasan Jakarta Selatan, Rabu (31/1/2024).
PUTRI ANNISA/BOLASPORTCOM
Konferensi Pers One Pride MMA yang diselenggarakan di Kuningan, kawasan Jakarta Selatan, Rabu (31/1/2024).

Selain yang disebutkan di atas, One Pride MMA bersama tim terkai telah sepakat untuk kembali melakukan gelaran event di berbagai daerah luar Jakarta.

Adapun rencana lokasi event One Pride MMA King Size New Champion tahun ini di luar Jakarta, yaitu Bali, Kediri, Bandung, Yogyakarta dan Semarang.

CEO One Pride MMA Fransino Tirta mengatakan, pihaknya telah menyusun rencana-rencana kegiatan sepanjang 2024.

Kegiatan-kegiatan itu demi satu tujuan dan sebuah target besar, yaitu lebih menguatkan One Pride MMA di seluruh pelosok negeri.

Baca Juga: Top Skor Liga Voli Korea - Megawati Masih Terganas di Red Sparks, Menempel Legenda Korsel Jelang Putaran Kelima

"Di tahun 2024 ini, target kita adalah One Pride MMA semakin digemari oleh pecinta MMA Indonesia."

"Semakin banyak yang datang menghadiri One Pride MMA. Dan kita juga ingin lebih sukses di internasional."

"Entah itu di Road to UFC atau pun di ajang internasional lainnya," kata Fransino Tirta.

Sementara itu, One Pride MMA King Size New sendiri bakal digelar di Hall A Basket Gelora Bung Karno Jakarta, pada Sabtu 3 Februari 2024.

Gelaran ini menghadirkan dua laga titel fight atau perebutan sabuk juara dari 19 laga yang disajikan.

Salah satu partai main event adalah perebutan Juara Nasional di kelas flyweight 56,7kg menghadirkan duel antara Suwardi melawan Irfan Aruan.

Selain itu, ada Yudi Cahyadi menghadapi Firman Muharram sebagai main event dalam perburuan Juara Nasional di kelas bulu (featherweight 65,8kg).

Selain itu, Laode Abdul Haris akan menghadapi Lamhot Tambunan di kelas bulu sebagai laga tambahan.

Sebagai informasi, seluruh pertandingan One Pride MMA akan disiarkan live di tvOne. 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Man United Tentukan Target Transfer, Bukan Pemain Orbitan Ruben Amorim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X