Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Media Thailand Soroti Manfaat Port FC Rektut Asnawi Mangkualam

By Lukman Adhi Kurniawan - Rabu, 7 Februari 2024 | 15:15 WIB
Kapten Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam, dalam sesi konferensi pers jelang laga lawan Irak pada Minggu (14/1/2024)
PSSI
Kapten Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam, dalam sesi konferensi pers jelang laga lawan Irak pada Minggu (14/1/2024)

"Asnawi baru berusia 24 tahun. Di dunia sepak bola, ia baru saja melewati tahap menjadi 'rissing star'."

"Dari segi umur, Port FC bisa tersenyum. Ia bisa bermain sebagai kekuatan utama," tulis TH Sport.

Baca Juga: 4 Pemain Timnas Indonesia Dapat Klub Baru Usai Tampil di Piala Asia 2023

Masih dari sumber yang sama, kehadiran Asnawi cukup tepat karena dia bisa bermain di beberapa posisi.

Kondisi ini membuat pelatih Rangsan Viwatchaichok memiliki banyak opsi untuk memaksimalkan Asnawi.

"Membuat kedatangan Asanawi semakin bermanfaat bagi Port FC. Baik dalam posisi yang seharusnya ditambahkan."

"Hal ini juga menyebabkan tingginya persaingan dalam tim. Karena potensi pemain dinilai bisa saling menggantikan, maka pelatihlah yang memilih siapa yang akan dimainkan," lanjut TH Sport.

Baca Juga: Shin Tae-yong: Performa Timnas Indonesia Tidak Kalah dari Australia

Terakhir, kehadiran pemain berusia 24 tahun ini jadi salah satu langkah promosi Port FC.

Suporter Indonesia yang fanatik akan membuat tim yang bermarkas di PAT Stadium ini bisa dikenal lebih luas.

"Menggaet Asnawi untuk bergabung dengan tim juga memberikan efek positif bagi Port FC dari segi pemasaran juga karena bek kanan ini dinilai sudah berada di level 'superstar' bagi masyarakat Indonesia."

"Ada banyak pengikut. Melalui Instagram saja, Asanawi saat ini memiliki pengikut sebanyak 3,8 juta orang, jumlah yang lebih banyak dari total pengikut gabungan seluruh tim sepak bola Port FC,' tutup media tersebut.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : thsport.com
REKOMENDASI HARI INI

Ruben Amorim Siap Datangkan Rekrutan Pertama, Man United Incar Maradona dari Georgia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136