Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mantan Bos Ducati Bicara Masa Depan Marc Marquez Usai 2024: Kemungkinan Ada, tetapi Harus Negosiasi Dulu

By Delia Mustikasari - Sabtu, 10 Februari 2024 | 14:05 WIB
Direktur olahraga Ducati, Paolo Ciabatti.
DOK. MOTOGP
Direktur olahraga Ducati, Paolo Ciabatti.

BOLASPORT.COM - Mantan Direktur Olahraga Ducati Corse, Paolo Ciabatti, dulu masuk ke MotoGP bersama Ducati di tengah masa ketidakpastian, tetapi menjadi tonggak penting dalam kariernya.

Kini, dia menjadi Manajer Umum Off-Road Ducati Corse dan memantau perkembangan Marc Marquez sebagai pembalap Gresini yang pertama kali menunggangi motor Ducati tahun ini.

"Dari sudut pandang saya, saya mengharapkan hasil ini," kata Ciabatti soal kariernya di Ducati dilansir dari MotoSan.

Tekad dan pendekatan pragmatisnya berperan penting dalam menghadapi tantangan yang muncul, bahkan ketika Desmosedici menjadi sasaran cemoohan di kalangan penggemar dan hasil di trek buruk.

Selama bertahun-tahun, Ciabatti telah menyaksikan evolusi Ducati pada MotoGP. Dari masa-masa tergelapnya hingga kemunculannya kembali sebagai penantang gelar juara dunia yang serius.

"Itu adalah proses bertahap. Ada saat-saat sulit, namun ada juga kemenangan dan pencapaian yang signifikan," ucap Ciabatti.

"Saya telah membina persahabatan yang kuat dengan mereka yang telah melewati Ducati."

Kedatangan tak terduga Marquez ke Ducati menandai babak baru dalam sejarah tim.

"Itu satu lagi variabel yang harus kami kelola. Marc Marquez memiliki kontrak dengan Gresini," ujar Ciabatti.

Baca Juga: Dari Tes Pramusim MotoGP 2024, Luca Marini Mulai Temukan Kelemahan Honda Paling Jomplang dengan Ducati


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Pundit Malaysia Puji Kirim Pujian untuk Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan Jadi Pemain Masa Depan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X