Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ilmu Padi Marc Marquez, Tepis Teori Bisa Menang di GP Qatar meski Ungguli Pecco Bagnaia dalam Simulasi Sprint

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Sabtu, 10 Februari 2024 | 17:00 WIB
Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez saat menjalani sesi tes pramusim MotoGP 2024 di Sirkuit Sepang, Malaysia, Kamis (8/2/2024).
MOTOGP.COM
Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez saat menjalani sesi tes pramusim MotoGP 2024 di Sirkuit Sepang, Malaysia, Kamis (8/2/2024).

"Kita lihat nanti apakah saya bisa berada di depan."

Sementara mengenai kecepatannya dalam simulasi lomba, Marquez tidak menampik bahwa dia cukup percaya diri. Akan tetapi, masih ada kekurangan yang mengganjalnya.

Si Semut dari Cervera masih belum sepenuhnya percaya diri dengan kecepatan satu lap yang akan menentukan dalam babak kualifikasi di setiap seri.

Masih soal insting, Marquez mengaku belum menemukan kembali sentuhannya. Jika di Honda dia bisa nyetel hanya dalam dua kali run, di Ducati ceritanya berbeda.

"Di sini, selama tiga hari, perlu banyak waktu bagi saya untuk mendapatkan waktu lap yang bagus," terang Marquez.

"Dalam tes, hal ini memungkinkan tetapi dalam akhir pekan lomba, itu tidak mungkin. Saya harus memahami cara menjadi lebih cepat dalam waktu lap."

Baca Juga: Tes Pramusim MotoGP 2024 - Selain Tegaskan Siapa Juara Bertahannya, Bagnaia Senang 1 Kekuatan Lama Akhirnya Kembali

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X