Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juara Piala Asia 2023 - Raja Baru Gagal Lahir karena VAR

By Arif Setiawan - Minggu, 11 Februari 2024 | 07:20 WIB
Timnas Yordania lolos ke final Piala Asia 2023 usai mengalahkan Korea Selatan pada laga di Stadion Ahmad bin Ali, Al Rayyan (6/2/2024).
GIUSEPPE CACACE/AFP
Timnas Yordania lolos ke final Piala Asia 2023 usai mengalahkan Korea Selatan pada laga di Stadion Ahmad bin Ali, Al Rayyan (6/2/2024).

Lolosnya timnas Yordania membuat Komposisi semifinalis Piala Asia 2023 membuka skenario lahirnya hanya satu calon juara baru.
TWITTER.COM/AFCASIANCUP
Lolosnya timnas Yordania membuat Komposisi semifinalis Piala Asia 2023 membuka skenario lahirnya hanya satu calon juara baru.

Sejarah yang dimaksud yakni menjadi tim baru yang berhasil meraih gelar juara Piala Asia.

Sebagai infromasi, Qatar sudah pernah menjadi juara dengan mengamankan titel kampiun Piala Asia pada 2019.

Di lain pihak, Yordania belum pernah sekali pun meraih gelar juara Piala Asia.

Sebelumnya, prestasi terbaik tim berjulukan The Eagles di Piala Asia adalah mencapai perempat final.

Pencapaian itu terjadi pada edisi 2004 dan 2011.

Meski begitu, Timnas Yordania tetap patut mendapatkan apresiasi.

Pasalnya Yordania berhasil memperbaiki prestasinya dengan melaju ke partai final Piala Asia untuk pertama kalinya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
su harno
Senin, 12 Feb 2024 , 00:27
wasit sdh dibeli.kalau juara dengan membeli rasanya hambar
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Close Ads X