Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Taklukkan Ganda Putra Malaysia Lewat Comeback, Rahmat/Yeremia Raih Gelar Juara Perdana

By Nestri Y - Minggu, 11 Februari 2024 | 16:27 WIB
Ganda putra Indonesia, Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan dan Rahmat Hidayat, berdiri di podium setelah memenangi final Sri Lanka International Challenge 2024 di District Sports Complex, Galle, Sri Lanka, Minggu (11/2/2024)
YOUTUBE/@THEPAPARE
Ganda putra Indonesia, Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan dan Rahmat Hidayat, berdiri di podium setelah memenangi final Sri Lanka International Challenge 2024 di District Sports Complex, Galle, Sri Lanka, Minggu (11/2/2024)

BOLASPORT.COM - Ganda putra Indonesia, Rahmat Hidayat/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan, berhasil menjadi juara Sri Lanka International Challenge 2024 setelah mengalahkan wakil Malaysia.

Gelar pertama Rahmat/Yeremia sukses diraih pada final Sri Lanka International Challenge 2024 yang digelar di Distric Sport Complex, Galle, Sri Lanka, Minggu (11/2/2024).

Masa depan cerah menanti pasangan baru senior-junior ini setelah performa impresif mereka dalam turnamen level International Challenge di Negeri Mata Air India.

Datang sebagai underdog berperingkat 355 dunia, Rahmat/Yeremia sukses mengalahkan ganda putra Malaysia, Bryan Jeremy Goonting/M Fazriq Mohammad Razif.

Duel kedua pasangan tersaji dalam laga rubber game selama 48 menit dengan skor akhir 18-21, 21-15, 21-13.

Kalah pada gim pembuka dan sempat terhalang kesalahanpahaman dalam meng-cover lapangan, Rahmat/Yeremia berhasil mengatasi kesulitan dan tekanan di lapangan hingga membalikkan keadaan.

Gim pertama dilalui Rahmat/Yeremia dengan penuh perjuangan yang sengit melawan wakil Negeri Jiran. Rahmat terlihat menggunakan tapping cukup banyak di siku kanannya.

Tertinggal 1-3 tak lantas membuat start mereka hancur. Rahmat/Yeremia perlahan menyamakan kedudukan dan berbalik unggul.

Baca Juga: Kejuaraan Beregu Asia 2024 - Nozomi Okuhara Pimpin Tim Putri Jepang yang Berkekuatan Sangar, Gelar Juara Milik Indonesia Terancam

Tetapi, pasangan Malaysia juga memberikan perlawanan ketika mereka menyamakan kedudukan 7-7.


REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136