Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Keluarga Besar Polri Harus Bantu Bhayangkara FC Agar Tidak Degradasi ke Liga 2

By Mochamad Hary Prasetya - Selasa, 13 Februari 2024 | 19:40 WIB
Anggota Komite Eksekutif PSSI sekaligus COO (Chief Operating Officer) Bhayangkara FC, Sumardji, sempat tersenyum saat ditemui di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (12/2/2024) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Anggota Komite Eksekutif PSSI sekaligus COO (Chief Operating Officer) Bhayangkara FC, Sumardji, sempat tersenyum saat ditemui di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (12/2/2024) malam.

"Saya juga tentu berharap kepada keluarga besar Polri untuk mendoakan dan mendukung supaya Bhayangkara FC tidak turun ke Liga 2 musim depan," kata Sumardji.

Bhayangkara FC merupakan klub yang dimiliki oleh Kepolisian Republik Indonesia.

Perjalanan Bhayangkara FC musim ini sangat berat karena masih berada di zona degradasi.

Sumardji awalnya sudah tidak lagi mengurusi Bhayangkara FC di awal musim Liga 1 2023/2024.

Namun, melihat kondisi Bhayangkara FC yang terus di papan bawah, hatinya gerah.

Baca Juga: Target di Piala Asia 2023 Tercapai, PSSI-nya Malaysia Siapkan Kontrak Jangka Panjang untuk Kompatriot Shin Tae-yong

Manajer timnas Indonesia itu turun gunung untuk terus kembali mengurusi Bhayangkara FC.

Masuknya Sumardji membuat Bhayangkara FC mendatangkan banyak pemain baru di putaran kedua Liga 1 2023/2024, salah satunya Radja Nainggolan.

"Mau tidak mau, sisa 10 pertandingan ini harus saya dukung terus," kata Sumardji.

Sumardji mengatakan bahwa ia akan memberikan yang terbaik untuk para pemain Bhayangkara FC.


REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Targetkan 6 Poin untuk Timnas Indonesia di Empat Laga Tersisa Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X