Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dapat Dukungan dari 2 Pemain Timnas Indonesia, Marc Klok Ingin Bangun Lapangan di Papua

By Wila Wildayanti - Minggu, 18 Februari 2024 | 16:00 WIB
Pemain Dewa United Ricky Kambuaya yang mendukung Marc Klok dalam peresmian lapangan RPTRA Cipinang Besar Utara, Minggu (18/2/2024).
WILA WILDAYANTI/BOLASPORT.COM
Pemain Dewa United Ricky Kambuaya yang mendukung Marc Klok dalam peresmian lapangan RPTRA Cipinang Besar Utara, Minggu (18/2/2024).

“Senang ya lihat banyak anak antusias,” jelas Dendy Sulistyawan.

“Saya melihat bahwasanya mereka itu punya semangat dan motivasi bermain bola jadi itu sebagai kesenangan tersendiri.”

“Jadi kalau lihat gini, mengingatkan saya sewaktu kecil dan saat melihat pemain sepak bola profesional pasti memiliki cita-cita ingin bisa menjadi pemain sepak bola profesional,” tuturnya.

Dengan adanya dukungan dari pesepak bola Indonesia ini.

Baca Juga: Marc Klok Sadar Kualitas Fisiknya Jeblok Setelah Bela Timnas Indonesia di Piala Asia 2023, Kini Tambah Porsi Latihan di Persib 

Marc Klok pun mengaku bahwa ia ingin bisa terus mendukung dan mengembangkan ini.

Menurutnya dengan membantu satu pemain bisa mewujudkan mimpi itu sangat luar biasa dan menyenangkan.

Untuk itu, ia pun ingin bisa terus berkembang dan semakin banyak di daerah-daerah nantinya.

Salah satu yang diharapkan dan inginkan Klok yakni Papua.

Ia ingin bisa membangun fasilitas yang memadai dan layak agar pemain-pemain di Papua bisa menunjukkan kualitasnya yang tak kalah bagus seperti Ricky Kambuaya nantinya.

“Semoga di Papua next,” kata Marc Klok.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Kepada Media Italia, Erick Thohir Sebut Timnas Indonesia Sebagai Raksasa yang Tertidur

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X