Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Media Vietnam Akui Timnas Indonesia Bisa Jadi Tim Terkuat di Asia Tenggara

By Lukman Adhi Kurniawan - Kamis, 22 Februari 2024 | 11:00 WIB
Thom Haye dan Jay Idzes berkunjung ke kandang timnas Indonesia, Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (29/12/2023).
PSSI
Thom Haye dan Jay Idzes berkunjung ke kandang timnas Indonesia, Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (29/12/2023).

"Alasan mengapa Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen bisa dikatakan lebih unggul dari pemain naturalisasi yang dimiliki Indonesia adalah karena mereka bermain di salah satu kejuaraan nasional papan atas di Eropa."

"Mereka juga punya peran penting (di klub)," tulis laporan Soha.

Baca Juga: Kabar Baik untuk Shin Tae-yong Jelang Duel Timnas Indonesia Vs Vietnam

Haye saat ini membela tim asal Belanda SC Heerenveen dan sudah tampil dalam 20 pertandingan musim ini.

Sementara itu Ragnar sudah bermain dalam 17 pertandingan di sektor winger kiri Fortuna Sittard.

Pengalaman dua pemain ini tentu jadi kekuatan mereka saat membela skuad Garuda nanti.

Apalagi, pada bulan Maret nanti Indonesia membutuhkan kemenangan untuk lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia.

Jika lolos maka mereka bisa mengunci satu tiket ke Piala Asia 2027.

Baca Juga: Vietnam Terancam Kehilangan Sang Kapten Akibat Cedera, Jadi Keuntungan Buat Timnas Indonesia?

Masih dari sumber yang sama, kehadiran Haye dan Ragnar akan membuat pelatih Shin Tae-yong semakin memiliki banyak opsi pemain berkualitas.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Soha.vn
REKOMENDASI HARI INI

Liverpool dan Man United Rebutan Bek Kiri Anyar, Kompatriot Dominik Szoboszlai Laris Manis

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X