Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ada Perjanjian, Persija Tidak Bisa Mainkan Gustavo Almeida Lawan Arema FC, Dua Pemain Juga Absen

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 25 Februari 2024 | 19:00 WIB
Gustavo Almeida Dos Santos (tengah) sedang menguasai bola dan dibayangi Luis Marcelo Hererra (kanan) dalam laga pekan ke-20 Liga 1 2023 antara Persija Jakarta versus Bhayangkara FC di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Senin (27/11/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gustavo Almeida Dos Santos (tengah) sedang menguasai bola dan dibayangi Luis Marcelo Hererra (kanan) dalam laga pekan ke-20 Liga 1 2023 antara Persija Jakarta versus Bhayangkara FC di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Senin (27/11/2023) malam.

Sebab, hal seperti itu sering terjadi dalam dunia sepak bola.

Persija masih mempunyai Marko Simic dan Aji Kusuma di lini depan.

Kemungkinan besar Marko Simic yang akan diberikan kepercayaan bermain menggantikan Gustavo Almeida.

"Saya percaya dengan tim ini dan Marko Simic yang dalam kondisi bagus."

"Marko Simic juga sudah banyak berkontribusi untuk Persija," kata pelatih asal Jerman itu.

Baca Juga: Kesalnya Bek Persib Harus Terima Kartu Merah Ajaib Saat Lawan Barito Putera: Tidak Adil!

Selain Gustavo Almeida, ada dua pemain yang juga absen membela Persija melawan Arema FC.

Kedua pemain itu adalah Resky Fandi dan Hansamu Yama.

Resky Fandi harus absen karena menjalani hukuman akumulasi kartu kuning.

Sementara Hansamu Yama sedang mengalami cedera.


REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X