"Jadi, saya akan bantu sampai bisa," tambahnya.
Sementara itu, General Manajer Suwon FC, Choi Sun-hu mengaku masih akan melihat bagaimana situasi di bulan April 2024 ketika Piala Asia U-23 2024 berlangsung.
Andai tidak ada banyak pemain Suwon FC yang cedera, maka ia bersedia melepas Arhan ke timnas U-23 Indonesia.
Baca Juga: Cedera Doan Van Hau Tak Kunjung Pulih, Absen Bela Vietnam saat Tantang Timnas Indonesia?

Pelatih timnas Indonesia dan pemain Pratama Arhan, pada sesi jiumpa pers jelang laga melawan Australia, Sabtu (27/1/2024).
"Tentu saja ini tergantung situasi kami di April nanti (apakah banyak pemain cedera)," ujar Choi Sun-hu.
"Kami akan mencoba mencari solusi ya."
"Tapi sekali lagi memang sangat penting bagi Pratama Arhan untuk berkontribusi bersama negaranya," tambahnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | interfootball.co.kr |