Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga Voli Korea - Red Sparks Menang Banyak, Insting Jitu Pelatih Duetkan Mega-Gia Kembalikan Mimpi yang Lama Hilang

By Wahid Fahrur Annas - Kamis, 29 Februari 2024 | 15:30 WIB
Opposite Indonesia, Megawati Hangestri Pertiwi sedang melepaskan spike pada lanjutan Liga Voli Korea 2023-2024
KOVO.CO.KR
Opposite Indonesia, Megawati Hangestri Pertiwi sedang melepaskan spike pada lanjutan Liga Voli Korea 2023-2024

"Saat saya melihatnya di lapangan, dia (Gia) adalah pemain dengan kemampuan receive yang sangat baik," kata Ko pada awal Oktober 2023 lalu.

"Saya pikir dia akan memainkan perannya dengan baik, jadi saya menganggapnya sebagai outside hitter nomor 1," ujarnya.

“Sementara setelah melihat Megawati secara langsung, saya menyadari bahwa ia adalah pemain yang mumpuni (bagus)," ujar Ko.

Ko sempat menonton langsung penampilan Megawati saat tampil pada SEA Games 2023 di Kamboja, beberapa pekan setelah draft pemain Asia.

Dari sana, Ko mendapatkan gambaran pemain asing non-Asia yang dibutuhkannya.

"Strategi menggunakan Mega sebagai opposite dan Gia, yang bagus dalam receive dan cepat dalam pergerakan, sebagai outside hitter telah berhasil," kata Ko dilansir dari Chosun.

"Ketika kami memilih (pemain asing) dalam kombinasi ini, responsnya tidak terlalu baik, tetapi para pemain tampil sangat baik," katanya.

Baca Juga: Liga Voli Korea - Cuma Cetak Sebiji Poin, Spiker Timnas Korsel Kena Semprot Pelatih

Duet Mega-Gia langsung unjuk gigi sejak putaran pertama dengan membantu Red Sparks meraih 4 kemenangan dari 6 pertandingan.

Mega bahkan terpilih sebagai pemain terbaik pada putaran pertama.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Chosun.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
16
30
4
Nottm Forest
16
28
5
Man City
16
27
6
Bournemouth
16
25
7
Aston Villa
16
25
8
Fulham
16
24
9
Brighton
16
24
10
Tottenham
16
23
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Barcelona
18
38
2
Atlético Madrid
17
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
18
33
5
Villarreal
17
27
6
Mallorca
18
27
7
Real Sociedad
17
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
17
25
10
Real Betis
17
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X