Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Man United Kalah Agregat 7-15 dari Man City, Erik ten Hag Yakin Kualitas Timnya Tak Jelek-jelek Amat

By Beri Bagja - Selasa, 5 Maret 2024 | 05:45 WIB
Pelatih Man United, Erik ten Hag, yakin kualitas pasukannya tidak berbeda jauh dari Man City kendati babak belur dalam banyak segi.
OLI SCARFF/AFP
Pelatih Man United, Erik ten Hag, yakin kualitas pasukannya tidak berbeda jauh dari Man City kendati babak belur dalam banyak segi.

Man City menjadi juara dengan kemenangan 2-1 berkat dwigol Ilkay Guendogan yang mengapit penalti Fernandes.

Trofi tersebut merupakan titel kedua yang hadir dalam misi treble Pep Guardiola.

Maju ke laga pertama musim ini, Ten Hag harus menyaksikan anak asuhnya dibabat The Sky Blues 0-3 di Old Trafford (29/10/2023).

Haaland (2 gol) dan Foden menjadi aktor kesuksesan Man City mencundangi tuan rumah tanpa balas.

Teranyar, dua pemain yang sama kembali menghantui Ten Hag saat publik Etihad merayakan kemenangan 3-1.

Baca Juga: Marcus Rashford Cetak Gol Keren tapi Juga Khianati Man United, Harusnya Bisa Cetak 4 Gol!

Minggu (3/3/2024), gol cakep Rashford pada awal-awal pertandingan dibayar tuntas oleh brace Foden dan aksi penutup Haaland.

Kekalahan Man United di pekan ke-27 Liga Inggris diwarnai sejumlah kelemahan mereka di hadapan sang juara.

Lapangan seperti berat sebelah karena Man City begitu mendominasi permainan dan rajin memenuhi area sepertiga awal United.

Duo Erling Haaland-Phil Foden menjadi mimpi buruk Man United dan berhasil membawa Manchester City menang pada duel Liga Inggris di Etihad Stadium (3/3/2024).
PAUL ELLIS/AFP
Duo Erling Haaland-Phil Foden menjadi mimpi buruk Man United dan berhasil membawa Manchester City menang pada duel Liga Inggris di Etihad Stadium (3/3/2024).


Editor : Beri Bagja
Sumber : Manutd.com, SkySports.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X