Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Qatar 2024 - Setiap Atlet Ada Masanya, Marc Marquez Tak Masalah kalau Masih Finis di Belakang

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 8 Maret 2024 | 12:59 WIB
Pembalap Gresini, Marc Marquez,  pada hari kedua tes pramusim MotoGP 2024 di Sirkuit Lusail, Qatar, Selasa (20/2/2024).
GRESINI
Pembalap Gresini, Marc Marquez, pada hari kedua tes pramusim MotoGP 2024 di Sirkuit Lusail, Qatar, Selasa (20/2/2024).

BOLASPORT.COM - Marc Marquez masih menjaga ekspektasi jelang menjalani balapan debut dengan motor Ducati pada MotoGP 2024.

Pembalap tim Gresini tersebut mendapatkan kesempatan untuk kembali bersaing di depan berkat dukungan motor yang kompetitif.

Marquez punya catatan oke di Sirkuit Lusail yang menjadi arena lomba. Dalam sembilan penampilannya di MotoGP Qatar, dia mencetak 5 podium dengan 1 kemenangan.

Dengan Ducati sendiri Marquez bahkan punya sejarah rivalitas berkat duel sengitnya dengan Andrea Dovizioso pada musim 2018 dan 2019.

Saat tes pramusim di Qatar pun performa Marquez cukup kompetitif dengan menempati peringkat keempat dalam daftar catatan waktu terbaik.

Alhasil, bisa dimaklumi apabila sorotan yang tertuju kepada Marquez cukup tinggi. Namun, Si Semut dari Cervera memilih untuk berhati-hati.

"Target saya adalah mencoba untuk merasa kompetitif lagi, lalu saya akan tersenyum dan memiliki motivasi untuk terus berjuang dan bertahan," ucapnya, dikutip dari Crash.net.

"Ekspektasinya sangat tinggi, tetapi saya tahu apa yang telah saya lalui selama empat tahun terakhir. Saya butuh waktu. Tidak akan terburu-buru."

Baca Juga: Siapa yang Akan Bersanding di Sebelah Francesco Bagnaia, Ducati Biarkan Perang Terbuka antara Martin dan Bastianini

"Saya tidak berpura-pura untuk menang sejak awal karena itu akan menjadi kesalahan besar, terutama karena saya tidak menang satu pun balapan."


REKOMENDASI HARI INI

Justisia Half Marathon - Lari Bersama Sejarah, Satukan Negeri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136

TERPOPULER

Close Ads X