Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga Italia - Menanti Respons Dua Klub Terluka di Laga Penutup Giornata ke-29

By BolaSport - Minggu, 17 Maret 2024 | 06:00 WIB
Ilustrasi berita Liga Italia.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Ilustrasi berita Liga Italia.

Bersama allenatore anyar, Francesco Calzona, Napoli sejauh ini belum pernah merasakan kekalahan di Serie A.

Berbekal optimisme tersebut, Victor Osimhen dkk. cukup percaya diri untuk bisa meladeni tuan rumah Inter Milan dalam laga mendatang.

Meski terasa sulit, Napoli memang wajib mengejar 3 poin dari kota Milan untuk tetap menjaga kans bermain kembali di Liga Champions musim depan.

Napoli saat ini masih terdampar di peringkat ke-7 klasemen sementara dengan 44 poin.

Mereka defisit 7 poin dari zona Liga Champions.

Sementara itu, La Beneamata menatap laga menghadapi Napoli dengan ambisi untuk terus mendekat ke scudetto.

Sang capolista kini berjarak 16 poin dari peringkat kedua yang untuk sementara diduduki oleh rival sekota mereka, AC Milan.

Selama tidak memandang remeh Napoli dalam laga mendatang, Lautaro Martinez dkk. seharusnya bisa menjadi pemenang.

Musim ini Inter Milan sudah dua kali berhadapan dengan klub yang pernah diperkuat legenda sepak bola, Diego Armando Maradona.

Pertemuan pertama terjadi di ajang Serie A Liga Italia saat bentrokan kedua tim terjadi di kandang Napoli, 3 Desember 2023.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136