Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Piala FA - Dongeng Tim Divisi 2 Berlanjut, Man City Lolos ke Semifinal dengan Mudah

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Minggu, 17 Maret 2024 | 02:28 WIB
Manchester City berhasil lolos ke babak semifinal Piala FA 2023-2024 usai mengalahkan Newcastle United di Stadion Etihad, Sabtu (16/3/2024).
DARREN STAPLES/AFP
Manchester City berhasil lolos ke babak semifinal Piala FA 2023-2024 usai mengalahkan Newcastle United di Stadion Etihad, Sabtu (16/3/2024).

Bernardo Silva menjadi sosok pahlawan Manchester City lewat dua golnya.

Gol Bernardo Silva pun tercipta lewat situasi yang sama, yaitu tendangan dari sudut kiri kotak penalti Newcastle United.

Gelandang serang asal Portugal tersebut mencetak gol pertama pada menit ke-13 lewat tendangan kaki kanannya yang mengenai dua pemain belakang The Magpies.

Baca Juga: Drawing Liga Champions - Gertak Man City, Real Madrid Pamer Tambahan 2 Energi

Bola pun gagal ditebak arahnya oleh Martin Dubravka dan bersarang dengan nyaman ke gawang tim tamu.

Bernardo Silva kembali mencetak gol pada menit ke-31 dengan tendangan kaki kirinya.

Kali ini, bola mengenai kepala Sven Botman dan membuat Martin Dubravka lagi-lagi salah menebak arah bola.

Di babak kedua, Newcastle United berani bermain lebih terbuka dan berkali-kali mengancam gawang Manchester City.

Namun, lini belakang tuan rumah masih solid dan mampu menahan gempuran dari anak-anak asuh Eddie Howe.

Hingga peluit panjang berbunyi, skor 2-0 untuk kemenangan Manchester City pun tidak berubah sama sekali.

Dengan demikian, Manchester City berhak lolos ke babak semifinal Piala FA 2023-2024 secara mudah.

Berikut hasil lengkap babak perempat final Piala FA 2023-2024 yang dikutip BolaSport.com dari laman resmi FA:

Wolverhampton Wanderers 2-3 Coventry City (Rayan Ait-Nouri 83', Hugo Bueno 88'; Ellis Simms 53', 90+7', Haji Wright 90+10')

Manchester City 2-0 Newcastle United (Bernardo Silva 13', 31')

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : The FA
REKOMENDASI HARI INI

Pratama Arhan Telat, Rafael Struick di Fase Gugur, Beda Jadwal 7 Pemain Abroad Gabung Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X