Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Comeback Toni Kroos Diwarnai 7 Detik 1 Assist, Umur Hanyalah Angka bagi Sang Maestro

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Minggu, 24 Maret 2024 | 10:40 WIB
Toni Kroos menandai comeback bersama Timnas Jerman saat berhadapan dengan Timnas Prancis di Groupama Stadium pada Sabtu (23/3/2024).
TWITTER.COM/DATAMB_
Toni Kroos menandai comeback bersama Timnas Jerman saat berhadapan dengan Timnas Prancis di Groupama Stadium pada Sabtu (23/3/2024).

Aksi kerja sama Kroos dan Wirtz itu pun lantas viral di media sosial dan menuai banyak reaksi dari netizen.

Respons paling banyak tentu diterima oleh Toni Kroos yang baru saja kembali ke skuad Der Panzer sejak Juni 2021.

Kroos mendapatkan banyak pujian karena penampilannya saat melawan Timnas Prancis.

Eks gelandang Bayern Muenchen itu bermain selama 90 menit dan ditarik keluar sebelum memasuki masa injury time babak kedua.

Dari segi statistik, comeback Kroos bisa dibilang benar-benar luar biasa.

Baca Juga: Gelandang Sempurna Real Madrid Turun Gunung Bela Timnas Jerman di EURO 2024, Jamal Musiala Senang Bukan Main

Pasalnya, dengan usianya yang sudah menginjak 34 tahun, Kroos mencatatkan statistik yang mengesankan.

Ia mencatatkan 143 sentuhan dengan akurasi umpan mencapai 94,5 persen pada pertandingan kali ini.

Dari 128 umpan yang ia lepaskan, 121 di antaranya sampai ke rekan setimnya.

Tidak hanya itu, Kroos mampu menciptakan satu assist untuk gol Florian Wirtz dan dua umpan kunci.


REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions - Lawan Tinggal 10 Orang, AC Milan Menang dengan Skor Ketat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136