Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Skandal Pelecehan Eks Presiden RFEF Masuki Babak Baru, Kini Terancam Penjara 2,5 Tahun

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Kamis, 28 Maret 2024 | 20:45 WIB
Skandal pelecehan seksual yang dilakukan oleh eks presiden Federasi Sepak Bola Spanyol (RFEF), Luis Rubiales, memasuki babak baru.
TWITTER.COM/ACTUFOOT_
Skandal pelecehan seksual yang dilakukan oleh eks presiden Federasi Sepak Bola Spanyol (RFEF), Luis Rubiales, memasuki babak baru.

Pihak FIFA selaku federasi sepak bola tertinggi di dunia pun memberikan sanksi kepada Rubiales.

Ia juga mendapatkan sanksi dan dturunkan dari jabatannya.

Baru-baru ini, muncul kabar terbaru mengenai kasus Rubiales dan Hermoso.

Dilansir BolaSport.com dari Sportskeeda.com, Rubiales terancam hukuman penjara hingga 2,5 tahun.

Hukuman tersebut dirinci dari dua tuduhan, yaitu pelecehan seksual dengan hukuman satu tahun penjara dan pemaksaan dengan hukuman 1,5 tahun penjara.

Baca Juga: Persiapan Spanyol untuk Euro 2024 Masih Jauh, Tim Utama Belum Jelas

Selain Rubiales, ada pihak-pihak lain yang kabarnya juga terancam hukuman penjara, yaitu dua direktur RFEF, Albert Luque dan Ruben Rivera, serta mantan pelatih Timnas Wanita Spanyol, Jorge Vilda.

Luque, Rivera, dan Vilda dituduh telah melakukan pemaksaan terhadap Hermoso untuk tutup mulut.

Tindakan tersebut dinilai kriminal karena menutupi langkah hukum yang dilakukan untuk memproses kasus Rubiales.

Selain mendapatkan hukuman penjara, keempat sosok penting RFEF itu juga diharuskan membayar ganti rugi sebesar 50 ribu euro atau sekitar Rp856 juta.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Sportskeeda.com
REKOMENDASI HARI INI

BREAKING NEWS - AFC Tunjuk Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Asia Futsal 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X