Duel antara Vitenam dan Kuwait tersaji di Stadion Al Janoub, Qatar, mulai pukul 22.30 WIB.
Pada kesempatan ini, Vietnam unggul terlebih dahulu melalui gol Nguyen Van Tung pada menit ke-45+1.
Kuwait sempat menyamakan skor berkat sepakan penalti Salman Al Awadhi pada menit ke-45_9.
Tim asuhan Hoang Ang Tuan lalu mengukir dua gol tambahan pada babak kedua.
Dua gol tersebut diborong oleh Bui Vi Hao (47', 76').
Sebagai informasi, pertandingan antara Vietnam dan Kuwait berjalan cukup panas.
Bahkan wasit mengeluarkan dua kartu merah langsung.
Baca Juga: Kalah dari Persija, Pelatih Persis Komentari Kartu Merah Gavin Kwan dan Sebut VAR
Dua kartu merah tersebut diberikan kepada Ebrahim Kameel (31') dan Nguyen Ngoc Thang (45+4').
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar