Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kabar Terbaru dari PSSI Terkait Lobi Nathan Thjoe-A-On untuk Bela Timnas U-23 Indonesia di Perempat Final

By Wila Wildayanti - Selasa, 23 April 2024 | 09:00 WIB
PSSI masih menunggu kepastian Nathan Tjoe-A-On (kanan) kembali ke Qatar untuk bisa membela timnas U-23 Indonesia di perempat final Piala Asia U-23 2024.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
PSSI masih menunggu kepastian Nathan Tjoe-A-On (kanan) kembali ke Qatar untuk bisa membela timnas U-23 Indonesia di perempat final Piala Asia U-23 2024.

"Kalau usahanya hanya biasa-biasa saja, maka tidak akan pernah bisa tercapai seperti sekarang."

Arya mengatakan pemanggilan kembali Nathan untuk tampil di babak delapan besar ini masih terus diusahakan.

Pasalnya, PSSI pun ingin Nathan bisa menambah kekuatan tim Merah Putih.

Dengan harapan, skuad Garuda Muda bisa tampil garang seperti saat melawan Yordania nantinya.

Apalagi dalam laga perempat final ini, timnas U-23 Indonesia akan menghadapi lawan yang lebih sulit yaki Korea Selatan.

Tentu ini tak akan menjadi laga muda buat tim Merah Putih.

Baca Juga: Klasemen Grup C Piala Asia U-23 2024 - Thailand Tersingkir, Irak Bersama Arab Saudi Melaju

Oleh karena itu, PSSI mengusahakan agar Nathan bisa bergabung kembali, meski sampai saat ini belum ada respons kepastian dari klub asal Belanda tersebut.

"Usaha apapun akan dilakukan walau bukan jalur normal, tapi dengan cara baik-baik demi juga menghadirkan pemain di Piala Asia U-23, termasuk usaha kami menghadirkan Nathan," kata Arya.

"Kami belum tahu berhasil atau tidak, tapi usaha terus dan niatan yang baik semuanya untuk Indonesia," tuturnya.

Sementara itu, Timnas U-23 Indonesia akan menghadapi Korea Selatan di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, pada Kamis (25/4/2024) pukul 00.30 WIB.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Arya Sinulingga (@arya.m.sinulingga)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Instagram
REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Minta FIFA dan AFC Restui Laga Timnas Indonesia vs Bahrain Tetap di GBK

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X