Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pengamat Vietnam: Tak Cukup Pilih Kim Sang-sik, VFF Harus Tiru Timnas Indonesia jika Ingin Bangkit

By Taufik Batubara - Sabtu, 4 Mei 2024 | 11:28 WIB
Pemain naturalisasi Timnas Indonesia Nathan Tjoe-A-On (kanan) dibayangi Phan Tuan Tai dari Vietnam dalam laga Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (21/3/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain naturalisasi Timnas Indonesia Nathan Tjoe-A-On (kanan) dibayangi Phan Tuan Tai dari Vietnam dalam laga Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (21/3/2024).

Dalam pandangan Quang Huy, jika dia sudah pernah bekerja di lingkungan sepak bola papan atas, maka tidak perlu ada kebingungan apa pun saat memimpin timnas.

Bahkan, imbuhnya, Kim memiliki dua keuntungan sekaligus menjadi pelatih Vietnam.

Keuntungan pertama, sepak bola Vietnam sudah mencapai titik terbawah, sehingga siapa pun yang mengambil alih kursi pelatih tidak akan terlalu diperhatikan.

Keuntungan kedua, debut Kim sebagai pelatih Vietnam adalah melawan Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada 6 Juni mendatang.

Filipina merupakan lawan terlemah di grup, sehingga kemungkinan besar pelatih baru Vietnam ini akan meraih kemenangan pada hari debutnya.

Akan tetapi, Quang Huy memberi catatan tebal tentang bagaimana meningkatkan skuad Vietnam untuk kembali menjadi nomor 1 di Asia Tenggara dan melewati rival sengitnya, Timnas Indonesia dan Thailand.

Baca Juga: Timnas U-23 Indonesia Selesai Evaluasi, Justin Hubner dan Elkan Baggott Jadi Puzzle Krusial untuk Play-off

Untuk itu, katanya, diperlukan strategi pengembangan sepak bola yang baik dan berjangka panjang.

"Kita juga harus belajar dari Indonesia dalam memperkuat kekuatan kita dengan melakukan naturalisasi pemain."

"Semua orang melihat Indonesia menjadi lebih kuat berkat kebijakan naturalisasi pemainnya, sehingga kita harus mencari pemain Vietnam luar negeri yang berkualitas untuk melengkapi skuad," tegas Quang Huy.

VFF, tambahnya, juga harus melakukan tugasnya dengan baik dalam membina sepak bola remaja, terutama V-League harus menciptakan kondisi bagi para pemain muda untuk mengembangkan bakatnya.

Dia meminta V-League memiliki jadwal yang stabil, tak terputus atau terfragmentasi seperti saat ini.

Sebab, bagaimanapun kompetisi nasional adalah tulang punggung sepak bola Vietnam.

"Jadi, menurut kami ada baiknya V-League berhenti bermain untuk memberikan dukungan maksimal kepada pemain timnas agar tidak terganggu," pungkasnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufik Batubara
Sumber : BolaSport.com, DANTRI.com.vn
REKOMENDASI HARI INI

Gelagat Jemawa Marc Marquez Dibeberkan Tumbal Sendiri, MotoGP 2025 Lebih Mudah dengan Motor Baru Ducati

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X