Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Hasil Uber Cup 2024 - Indonesia Pecundangi Juara Bertahan, Lolos ke Final dan Akhiri Penantian 16 Tahun

By Agung Kurniawan - Sabtu, 4 Mei 2024 | 13:36 WIB
Skuad Merah Putih untuk Uber Cup 2024 dengan jersey baru untuk ajang beregu putri yang akan berlangsung di Hi-Tech Zone Sports Centre, Chengdu, Sichuan, China, 27 April - 5 Mei 2024.
PBSI
Skuad Merah Putih untuk Uber Cup 2024 dengan jersey baru untuk ajang beregu putri yang akan berlangsung di Hi-Tech Zone Sports Centre, Chengdu, Sichuan, China, 27 April - 5 Mei 2024.

Tim Merah-putih mendapatkan momentum lagi melalui Ester Nurumi Tri Wardoyo yang turun sebagai tunggal putri kedua.

Pemain berusia 19 tahun tersebut memenangi laga sengit tiga gim atas Kim Ga-ram dalam waktu 67 menit.

Perjuangan Indonesia harus berjalan lebih lama ketika pasangan Lanny Tria Mayasari/Ribka Sugiarto gagal meraih kemenangan.

Berlaga di partai keempat, Lanny/Ribka belum mampu mengunci kemenangan usai kandas dua gim langsung di tangan Jeong Na-eun/Kong Hee-yong.

Baca Juga: Hasil Uber Cup 2024 - Terintimidasi Duet Rombakan, Kekalahan Lanny/Ribka Tunda Kemenangan Indonesia atas Korea

Komang Ayu Cahya Dewi sebagai tunggal putri ketiga yang turun di partai kelima atau pamungkas berhasil mengunci kemenangan.

Melalui drama tiga gim dan kehilangan poin di masa match point, Komang sah menumbangkan Kim Min-sun dalam tempo 69 menit.

Dengan keberhasilan ini, Indonesia akan menantang tuan rumah China di laga puncak esok hari, Minggu (5/5/2024).

Laga final Uber Cup 2024 besok akan menjadi final pertama bagi Indonesia usai menanti selama 16 tahun atau dua windu.

Terakhir kali Indonesia melangkah ke laga puncak turnamen beregu putri paling bergengsi di dunia ini adalah pada tahun 2008.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Bwftournamentsoftware.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga 3 Berubah Nama Jadi Liga Nusantara, Hanya Diikuti 16 Klub Saja dan Siap Digelar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X