Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Unbeaten Berlanjut ke Angka 48, Bayer Leverkusen Sandang Status Di Luar Nalar

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Senin, 6 Mei 2024 | 04:30 WIB
Bayer Leverkusen memperpanjang rekor tak terkalahkannya menjadi 48 pertandingan usai membantai Eintracht Frankfurt 5-1 dalam lanjutan Bundesliga 2023-2024.
TWITTER.COM/ACTUFOOT_
Bayer Leverkusen memperpanjang rekor tak terkalahkannya menjadi 48 pertandingan usai membantai Eintracht Frankfurt 5-1 dalam lanjutan Bundesliga 2023-2024.

Granit Xhaka sudah membuka angka bagi tim pada menit ke-12.

Namun, tuan rumah mampu menyamakan skor 1-1 via gol Hugo Ekitike (32').

Paruh pertama duel Frankfurt vs Leverkusen ditutup dengan keunggulan 2-1 tamu berkat Patrik Schick (44').

Di paruh kedua, dominasi Leverkusen terus berlanjut.

Tiga gol tambahan berhasil dijaringkan ke gawang Frankfurt masing-masing diproduksi oleh penalti Alejandro Palacios (58'), Jeremie Frimpong (77'), dan penalti Victor Boniface (89').

Baca Juga: Hasil Liga Italia - Drama 6 Gol Terjadi di San Siro, AC Milan Batal Menang atas Genoa

Kemenangan atas Frankfurt membuat Leverkusen kini mengumpulkan 48 pertandingan tak terkalahkan di semua ajang kompetitif.

Berkat pencapaian itu, mereka berhasil mencapai tonggak sejarah baru.

Pencapaian itu bahkan sama sekali belum pernah ada yang bisa menandinginya.

Leverkusen menjadi tim pertama yang meraih rekor tak terkalahkan sepanjang sejarah sepak bola sejak kompetisi resmi UEFA dimulai.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Squawka Football, Twitter.com/FabrizioRomano
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Pasang Ratusan CCTV Saat Laga Timnas Indonesia Lawan Jepang dan Arab Saudi demi Jamin Keamanan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X