Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Olimpiade 2024 - Guinea Tak Main-Main Lawan Timnas U-23 Indonesia, Ikutkan 4 Personel Senior Termasuk Eks Wonderkid Barcelona

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 7 Mei 2024 | 06:40 WIB
Timnas U-23 Guinea bakal mengerahkan kekuatan terbaiknya demi kelolosan ke Olimpiade 2024 saat berjumpa Timnas U-23 Indonesia dalam play-off.
TWITTER.COM/INDOTRANSFER
Timnas U-23 Guinea bakal mengerahkan kekuatan terbaiknya demi kelolosan ke Olimpiade 2024 saat berjumpa Timnas U-23 Indonesia dalam play-off.

Moriba diketahui merupakan jebolan akademi Barcelona, La Masia.

Namanya pernah naik daun saat bermain untuk musim 2020-2021 ketika era Ronald Koeman.

Moriba sempat mencatatkan 18 penampilan dengan 1 gol dan 3 assist di musim debutnya bersama Barcelona senior.

Akan tetapi, friksinya dengan pihak klub terkait kontrak baru membuatnya dibuang ke RB Leipzig pada musim panas 2021.

Saat ini ia menjalani masa peminjaman bersama Getafe setelah sebelumnya juga pernah di-loan ke Valencia.

Baca Juga: Efek Kylian Mbappe Sudah Mulai Terasa di Real Madrid, Langsung Ikut Campur Transfer Pemain

Kendati baru berusia 21 tahun, Moriba sudah dipercaya turun di kelas umur yang lebih tinggi di Guinea.

Hal itu juga berlaku untuk ketiga rekannya yang lain, Sow (21 tahun), Conte (19), dan Diakite (20).

Tidak sampai di situ saja, wonderkid milik Olimpiacos, Aguibou Camara, juga disebut-sebut turut terbang ke Prancis meskipun masih dalam pemulihan cedera.

Adapun pertemuan antara Indonesia dan Guinea di play-off Olimpiade 2024 diyakini akan berjalan menarik.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Transfermarkt.co.uk, Twitter.com/Joueurs_GN

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X