Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Liga Inggris Pekan Ini - Man United Vs Arsenal, Setan Merah Harus Sudi Bantu Man City Juara

By Beri Bagja - Sabtu, 11 Mei 2024 | 06:40 WIB
Para pemain Man United harus membantu Man City juara Liga Inggris dengan mengalahkan Arsenal pada pekan ke-36 di Old Trafford (12/5/2024).
PAUL ELLIS/AFP
Para pemain Man United harus membantu Man City juara Liga Inggris dengan mengalahkan Arsenal pada pekan ke-36 di Old Trafford (12/5/2024).

Baca Juga: Gara-gara Insiden Peluit Kecepatan, Wasit Laga Real Madrid Terancam Sanksi di Euro 2024

The Gunners berdiri paling atas di klasemen dengan 83 poin dari 36 partai.

Mereka unggul tipis di atas Man City dengan margin hanya satu angka dengan sang juara bertahan baru melakoni 35 laga.

Sementara itu Man United tergelincir di peringkat 8 dengan 54 poin.

Mereka berlomba dengan Chelsea, yang unggul selisih gol atas MU, juga Newcastle untuk selembar tiket menuju pentas antarklub kelas dua atau tiga di Eropa.

Walhasil, kombinasi kepentingan tersebut membuat Setan Merah harus sudi membantu memuluskan langkah tetangganya menuju singgasana.

Para pemain manchester City merayakan go ke gawang Crystal Palace pada lanjutan Lga Inggris 2023-2024.
BEN STANSALL / AFP
Para pemain manchester City merayakan go ke gawang Crystal Palace pada lanjutan Lga Inggris 2023-2024.

Proyeksi kemenangan Man City atas Fulham dan kesuksesan United membungkam Arsenal akan melontarkan armada Pep Guardiola ke puncak klasemen dengan keunggulan dua poin di atas The Gunners.

Jika skenario itu yang terjadi, The Citizens tinggal membutuhkan satu kemenangan dari dua partai sisa untuk menyegel trofi keempat secara beruntun.

Adapun bagi kubu The Red Devils, tripoin atas Arsenal bakal menjadi suntikan motivasi luar biasa di tengah misi masuk 5-6 besar.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Soccerway.com
REKOMENDASI HARI INI

Kesan Pertama Jorge Martin di Motor Aprilia Bocor, Langsung Peka Plus Minus dengan Ducati Desmosedici GP

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X