Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Spanyol - Turunkan Pasukan B, Real Madrid Hancurkan Tim Terdegradasi

By Ade Jayadireja - Minggu, 12 Mei 2024 | 01:23 WIB
Arda Guller beraksi di markas Granada dalam lanjutan Liga Spanyol 2023-2024.
JORGE GUERRERO / AFP
Arda Guller beraksi di markas Granada dalam lanjutan Liga Spanyol 2023-2024.

Sang bomber melahirkan gol ketiga El Real melalui aksi individu memukau.

Diaz masuk kotak penalti, lalu sedikit bermanuver ke kanan, dan menuntaskan aksinya dengan sepakan menuju tiang dekat.

Gawang Granada kembali dijebol Diaz pada menit ke-58, kali ini lewat lesakkan kaki kiri dari tengah kotak penalti.

Menginjak menit ke-73, Joselu hampir menelurkan gol kelima bagi Madrid via sepakan voli memantul tanah.

Namun, upaya Joselu masih bisa dipatahkan kiper Augusto Batalla.

Tak ada gol tambahan sampai terdengar bunyi panjang peluit. Tiga poin jadi milik Madrid.

Granada 0-4 Real Madrid (Fran Garcia 38', Arda Guler 45+2', Brahim Diaz 49', 58')

Granada: 25-Augusto Batalla, 14-Ignasi Miquel, 15-Carlos Neva, 2-Bruno Mendez (12-Ricard Sanchez 74'), 22-Kamil Piatkowski, 23-Gerard Gambau (24-Gonzalo Villar 53'), 18-Kamil Jozwiak (9-Jose Callejon 46'), 20-Sergio Ruiz (6-MArtin Hongla 53'), 19-Facundo Pellistri, 11-Mytro Uzuni (21-Oscar Melendo 81'), 7-Lucas Boye

Pelatih: Jose Ramon

Real Madrid: 1-Thibaut Courtois, 17-Lucas Vazquez, 3-Eder Militao, 22-Antonio Ruediger (6-Nacho 70'), 20-Fran Garcia, 10-Luka Modric (8-Toni Kroos 70'), 12-Eduardo Camavinga, 19-Dani Ceballos, 24-Arda Guler, 21-Brahim Diaz, 14-Joselu

Pelatih: Carlo Ancelotti

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Punya Kebebasan Tak Terbatas, Nasib Messi Aman di Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X