Liga Champions musim depan padahal sudah menggunakan format baru dengan 36 tim yang dimainkan menurut sistem klasemen.
Kali terakhir Chelsea merasakan kejayaan di Liga Champions adalah di bawah era Thomas Tuchel.
Mereka mampu mengangkat trofi Si Kuping Besar untuk kedua kalinya di musim 2020-2021 usai menumbangkan Man City di partai puncak.
Setelah itu Chelsea hanya bisa menggapai fase perempat final dua kali beruntun sebelum benar-benar tidak bermain di Liga Champions musim ini.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bonifasius Anggit Putra Pratama |
Sumber | : | Chelsea FC, Standard |
Komentar