Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil dan Klasemen Liga Italia - Inter Milan Pamer Trofi di Kandang Sendiri, Sassuolo Degradasi

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Senin, 20 Mei 2024 | 03:50 WIB
Inter Milan memamerkan trofi Liga Italia 2023-2024 di Giuseppe Meazza setelah menyudahi pekan ke-37 dengan hasil seri 1-1 kontra Lazio.
MARCO BERTORELLO / AFP
Inter Milan memamerkan trofi Liga Italia 2023-2024 di Giuseppe Meazza setelah menyudahi pekan ke-37 dengan hasil seri 1-1 kontra Lazio.

Hingga pada akhirnya Denzel Dumfries tampil sebagai pahlawan tim lewat gol sundulannya saat babak kedua menyisakan 3 menit tersisa.

Gol dari Dumfries tersebut menutup pertandingan dengan skor 1-1.

Tambahan satu poin di kandang membuat skuad arahan Simone Inzaghi mengumpulkan 93 poin dari 37 pertandingan.

Adapun Lazio masih tertahan di peringkat ketujuh dengan 60 poin dan belum juga mampu menusuk ke zona Kualifikasi Liga Europa.

Saat Inter Milan merayakan momen angkat piala, nasib apes harus dialami oleh penakluk mereka di liga secara back to back musim ini, Sassuolo.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Tak Ada Plot Twist, Man City Juara dan Arsenal Kembali Jaga Trofi The Citizens 2 Musim Beruntun

Sassuolo harus menyusul Salernitana yang lebih dulu turun kasta ke Serie B musim depan.

Armada milik Davide Ballardini harus terdegradasi setelah babak belur saat menjamu Cagliari di Stadion Mapei.

Tanpa ampun mereka dihajar dua gol tanpa balas oleh tamu lewat gol-gol Matteo Prati (71'), dan penalti Gianluca Lapadula (90+1').

Kekalahan itu membuat Sassuolo tertahan di peringkat ke-19 dengan 29 poin.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Legaseriea.it
REKOMENDASI HARI INI

Kepada Media Italia, Erick Thohir Sebut Timnas Indonesia Sebagai Raksasa yang Tertidur

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X