Mauricio Souza memilih untuk tidak melanjutkan kerja sama dengan Madura United jelang kick-off championship series.
Bagi Rakhmad Basuki, Mauricio Souza tetap mempunyai andil dalam keberhasilan klub berjuluk Laskar Sappe Kerab ini.
"Yang jelas saya mengapresiasi coach Mauricio kerjakan, dia membangun tim ini dengan baik," kata Rakhmad.
"Saya tinggal meneruskan saja, ya ada beberapa keputusan yang saya ambil."
"Yang jelas motivasi pemain tidak pernah berubah, mereka main fight," ujarnya.
Lihat postingan ini di Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | BolaSport.com |